KPU Jatim bertanggung jawab atas petugas TPS yang sakit dan meninggal

KPU Jatim bertanggung jawab atas petugas TPS yang sakit dan meninggal

29 November 2024, 17:15

ANTARA – Komisi Pemilihan Umum Jawa Timur (KPU Jatim) menyatakan bertanggung jawab atas sejumlah petugas di Tempat Pemungutan Suara (TPS) yang meninggal dunia akibat kelelahan maupun kecelakaan kerja. HIngga Kamis malam (28/11), terdata sebanyak lima petugas meninggal dunia, serta 15 lainnya jatuh sakit. (Hanif Nasrullah/Rizky Bagus Dhermawan/Farah Khadija)

Tokoh

Partai

Institusi

K / L

BUMN

NGO

Organisasi

Perusahaan

Kab/Kota

Provinsi

Negara

Topik

Kasus

Agama

Brand

Club Sports

Event

Grup Musik

Hewan

Tanaman

Produk

Statement

Fasum

Transportasi