Teco & Jan Olde Riekerink Puji Kiper Sonny Stevens, Statistiknya Menawan

Teco & Jan Olde Riekerink Puji Kiper Sonny Stevens, Statistiknya Menawan

26 November 2024, 5:16

Senin, 25 November 2024 – 12:01 WIB

Aksi kiper Dewa United Sonny Stevens saat mengawal gawang Tangsel Warriors. Gawang Dewa United sulit dibobol setelah masuknya Sonny Stevens. Foto: Facebook Dewa United

bali.jpnn.com, BOGOR – Bali United gagal mengakhiri tren negatif setelah dipaksa menyerah dari Dewa United di Stadion Pakansari, Bogor, Sabtu (23/11) lalu.Bali United menyerah dari tuan rumah Dewa United gegara gol tunggal penyerang sayap Egy Maulana Vikri menit ke-72.Meskipun Bali United menguasai 53 persen penguasaan bola dan mencatatkan tujuh tembakan tepat sasaran dari total 15 percobaan, tetapi gagal memanfaatkan peluang yang ada.Penampilan gemilang kiper tuan rumah, Sonny Stevens, menjadi faktor utama yang menggagalkan upaya penyerang Bali United untuk mencetak gol.“Kami punya beberapa peluang di babak pertama, tetapi tidak bisa cetak gol karena kiper lawan (Sonny Stevens) berhasil mengamankan peluang-peluang kami itu,” ujar Teco.Sonny Stevens selalu menjadi pilihan utama pelatih Dewa United, Jan Olde Riekerink.Kiper asal Belanda ini telah tampil dalam 11 pertandingan Liga 1 2024-2025 dengan 990 menit bermain.Sonny Stevens telah mencetak empat kali clean sheet dan baru kebobolan 13 gol.

Penampilan gemilang kiper tuan rumah, Sonny Stevens, menjadi faktor utama yang menggagalkan upaya penyerang Bali United untuk mencetak gol.

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Bali di Google News

Partai

Institusi

K / L

BUMN

NGO

Organisasi

Perusahaan

Kab/Kota

Provinsi

Negara

Topik

Kasus

Agama

Brand

Club Sports

Event

Grup Musik

Hewan

Tanaman

Produk

Statement

Transportasi